Penambahan Kelompok Tani Baru di Kota Yogya Tingkatkan Ketahanan Pangan
Umbulharjo-Pemerintah Kota (Pemkot) melalui Dinas Pertanian dan Pangan (DPP) Kota Yogyakarta menargetkan terbentuknya enam kelompok tani baru pada 2023 ini. Jumlah ini akan menambah 276 kelompok tani yang sudah ...