Gowes Pagi Mengunjungi Potensi Ekonomi dan Lingkungan Sorosutan
Umbulharjo - Banyaknya potensi yang ada di Kota Yogyakarta tidak terlepas dari peran masyarakat Kota Yogyakarta yang senantiasa terus memberikan inovasi dan kreativitas dengan harapan wisatawan berkunjung ke Kota Yogyakarta. ...