Lebaran Bernuansa Budaya di Kampung Pandeyan
Anak-anak berbagai usia, berkumpul di pojok kampung RW 03 Kelurahan Pandeyan, kecamatan Umbulharjo. Mereka nampak bersiap-siap merias diri menyambut kirab budaya Bakdo Kupat Kampung Wisata Pandeyan 1435 H/2014, Minggu (3/8). ...